Bahan I :
100 gr tepung terigu
1 butir telur
1 sdt ragi
3 sdm gula pasir
Air 1 gelas (155ml)
3 sdm mentega
Bahan II :
200 gr tepung terigu
1 sdt baking powder
Mentega
Bahan Isian :
Coklat balok secukupnya, cacah sesuai selera
Cara Membuat :
-Campur semua bahan I sampai larut dan tercampur rata.
-Kemudian diamkan selama kurang lebih 15 menit.
-Campur bahan II ke dalam bahan I. Aduk sampai kalis dan tidak lengket.
-Lalu letakkan adonan ke dalam wadah besar. Tutup kain lap basah +- 45 menit.
-Setelah mengembang, bentuk adonan jadi bulat dan isi coklat di dalam nya.
-Siapkan kukusan. Dan kukus bakpao yg telah dibentuk +- 15 menit.
-Disajikan hangat lebih nikmat karena sensasi coklat melelehnya.
Demikian cara membuat Resep Variasi Bakpao Coklat.
kunjungi page kami : https://www.facebook.com/Resep-Chocomate-595153557313231/