Search This Blog

Saturday, August 20, 2016

Resep Variasi Basic Sponge Cake Coklat

Click Here

Bahan-bahan :
225 gram gula pasir
4 butir telur
225 gram mentega lunak
225 gram tepung terigu
2 sdt baking powder
3 sendok teh cocoa powder
1/2 sdt pasta coklat
3 sdm susu cair

Hiasan :
150 gr Mentega tawar
5 sendok makan Cocoa powder
1/2 sdt pasta coklat
7 sendok gula bubuk
Oreo satu bungkus besar, haluskan
Selai nenas/ stroberi/ boleh juga coklat

Cara Membuat :
-Siap kan oven pada suhu 125 c.
-Mixer gula, telur dan mentega dengan kecepatan rendah. Hingga menggembang.
-Masukkan tepung, baking powder dan cocoa powder yang sudah diayak.
-Aduk dengan spatulla. Lalu terakhir masukkan susu. Aduk balik sampai tercampur rata.
-Panggang cake selama 15- 20 menit. Sesuai besar cake. Angkat dinginkan.
-Belah dua cake. Beri selai dan tutup cake yang telah dibelah dua.
-Mixer mentega, cocoa, pasta coklat dan gula halus. Aduk hingga rata dan rasa manisnya pas.
-Oles margarin diatas cake. Setelah dioles rata. Tabur dengan oreo yang telah dihancurkan. Sajikan.

Demikian cara membuat Resep Variasi Basic Sponge Cake Coklat.

kunjungi page kami : https://www.facebook.com/Resep-Chocomate-595153557313231/

Click Here